Sinopsis
Dalam buku ini diuraikan secara lengkap perubahan UUD NRI 1945 mengenai lembaga-lembaga negara antara lain memuat analisis perubahan kedudukan. kewenangan, dan tugas lembaga-lembaga negara, pembentukan beberapa lembaga negara baru, dan hubungan antar lembaga negara tersebut. Pemahaman secara komprehensif terhadap lembaga-lembaga negara yang ada dalam UUD NRI 1945 dalam berbagai perspektif akan didapatkan oleh para pembaca setelah membaca buku ini.