Dikirim 2-5 hari berikutnya SETELAH pembayaran diterima. (Senin s/d Jumat, kecuali hari libur)
Sinopsis
Bidang komunikasi, sebagai sebuah ilmu multidisiplin, terus berkembang dengan cepat seiring dengan perkembangan teknologi informasi di era Internet ini. Para peminat kajian komunikasi perlu memahami unsur-unsur yang ada dalam disiplin ilmu komunikasi, mulai dari konsep dasar, teori, model sampai ke perkembangannya di era kontemporer agar dapat melakukan kajian dan analisis yang lebih baik di bidang ilmu komunikasi.
Buku ini disusun untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam dan lebih komprehensif, terutama untuk menyatukan pemahaman antara semua pengertian konsep dan teori yang telah ditulis oleh para penulis sebelumnya. Dengan demikian, pembaca akan mendapatkan gambaran yang lebih utuh dan sistematis tentang komunikasi baik secara teori maupun praktiknya. Oleh karenanya buku ini sangat bermanfaat bagi mahasiswa dan praktisi di bidang komunikasi yang ingin mendalami lebih jauh tentang seluk-beluk komunikasi dan mengembangkan wawasan pengetahuan komunikasi untuk implementasinya di dalam realitas.
BAB 10 TEORI-TEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN DAN INOVASI 1
Teori Pemuka Pendapat (Opinion Leader Theory) 2
Teori Memudarnya Masyarakat Tradisional (The Passing of Traditional Society Theory) 10
Teori Difusi Inovasi (Diffusion of Innovation Theory) 18
Teori Komunikasi Tepat Guna untuk Pengembangan Masyarakat (Appropriate Communication for Development of Communities Theory) 25
Teori Komunikasi Adv okasi (Advocacy Communication Theory) 30
Teori Komunikasi Pemasaran Sosial (Social Marketing Communication Theory) 42
Teori Komunikasi Mobilisasi Sosial (Social Mobilization Communication Theory) 52
Teori Komunikasi Pembangunan Partisipatif (Participatory Development Communication Theory) 61
Teori Komunikasi Pembangunan Pemberdayaan (Empowerment Development Communication Theory) 78
BAB 11 TEORI-TEORI KOMUNIKASI ANTARBUDAYA 93
Teori Kontekstual Komunikasi Antar-etnis (Contextual Theory of Interethnic Communication) 96
Teori Gegar Budaya (Cultural Shock Theory) 108
Teori Akomodasi Komunikasi (Communication Accommodation Theory) 116
Model Perkembangan Sensitivitas Antarbudaya (Developmental Model of Intercultural Sensitivity) 123
Teori Negosiasi Wajah/Muka (Face Negotiation Theory) 129
Teori Gaya Genderlek (Genderlect Style Theory) 138
Teori Akulturasi (Acculturation Theory) 145
Teori Komunikasi Integratif Adaptasi Lintas Budaya (Integrative Communication Theory of Cross-Cultural Adaptation) 152
BAB 12 TEORI-TEORI KOMUNIKASI KRITIS 159
Teori Komunikasi Berbasis Ekonomi (Economic Based Communication Theory) 164
Teori Komunikasi Ruang Publik (Public Sphere Communication Theory) 173
Teori Tindakan Komunikatif (Communicative Action Theory) 185
Teori Strukturasi Komunikasi (Structuration Theory of Communication) 194
Teori Komunikasi Feminis (Feminist Communication Theory) 203
Teori Hegemoni Media (Media Hegemony Theory) 215
BAB 13 TEORI-TEORI KOMUNIKASI MEDIA BARU 223
Komunikasi Mediasi Komputer (Computer Mediated Communication – CMC) 227
Teori Media Digital (Digital Media Theory) 233
Teori Mediamorfosis (Mediamorphosis Theory) 239
Teori Konvergensi Media (Media Convergence Theory) 245
Teori Hypertext, Interface, Hyperlink, Interactivity, dan Hyperpersonal 251
Teori Media Sosial (Social Media Theory) 268
Teori Budaya Media Partisipatif (Participatory Media Culture Theory) 279
Teori Pencarian Informasi (Information Seeking Theory) 286
Teori Gangguan Kecanduan Internet (Internet Addiction Disorder Theory) 292
Teori Komunikasi Pasca Kebenaran (Post Truth Communication Theory) 301
Teori Disrupsi Digital (Digital Disruption Theory) 310
Teori Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence Theory) 319
Teori Data Besar (Big Data Theory) 329