
Dr. Sahya Anggara, M.Si adalah Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Gunung Djati Bandung. Pada bulan September 2016 beliau terpilih menjadi ketua Forum Dekan FISIP Perguruan Tinggi Negeri (PTN) Se-Indonesia.