Tweet |
|
Harga: Rp93.000
|
Buku dengan judul Psikologi Konsumen yang sederhana ini ditulis untuk memenuhi kebutuhan bagi mahasiswa, praktisi dan umum sebagai bacaan terutama bagi yang ingin mengetahui dan menambah wawasan tentang psokologi konsumen. Buku ini dapat digunakan sebagai buku referansi mahasiswa, praktisi dan umum utnuk pemahaman bidang psikologi konsumen yang meliputi ruang lingkup, teori psikologi konsumen, dan aplikasinya pada bidang periklanandan aspek psikologi pada keputusan pembelian.
Buku ini sangat menarik untuk dibaca, karena terdapat beberapa pembahasan penerapan teori psikologi pada dunia periklanan dan pemasaran . Disamping itu buku ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada para pembaca bahwa psikologi konsumen penting untuk di ketahui bagi praktisi, mahasiswa dan umum dengan bahasa yang mudah di pahami. pembahasan dan aplikasi teroi psikologi dalam hubungannya dengan periklanan diantaranya teori pembelajaran, teori rangsangan-tanggapan, teori kognitif/ kesadaran, teori gestalt dan teori psikoanalisis.
Ika Florentina | Terence A. Shimp | Pieter Andrian | Nana Herdiana Abdurrahman | Roger A. Kerin |