Dikirim 2-5 hari berikutnya SETELAH pembayaran diterima. (Senin s/d Jumat, kecuali hari libur)
Sinopsis
Mencermati berbagai hasil penelitian terkait kearifan lokal Sumatra Utara yang berkaitan dengan peran dan pengaruh budaya terhadap proses mental serta perilaku manusia atau sebaliknya, merupakan kekuatan dari buku Psikologi dan Budaya ini. Beberapa pokok bahasan, antara lain tentang: apa, bagaimana perkembangan psikologi budaya serta metode-metode dalam penelitian psikologi budaya. Kemudian, pembahasan bagaimana manusia belajar budaya melalui proses sosialisasi dan enkulturasi, peranan budaya terhadap perkembangan kepribadian individu, pengaruh budaya dalam berbagai konteks kehidupan manusia meliputi gender dan budaya, kesehatan dan budaya, serta identitas sosial dan budaya.
Buku ini mendasari pemahaman untuk berinteraksi serta menyesuaikan diri dengan tuntutan budaya. Sehingga dapat berkontribusi terhadap berbagai upaya menghadapi permasalahan psikologis dengan latar belakang budaya.
Buku Psikologi dan Budaya ini, direkomendasi menjadi salah satu bahan ajar pada program studi psikologi. Setiap bab pembahasan dilengkapi dengan panduan diskusi untuk peserta didik.
Bab 1 PERKEMBANGAN PSIKOLOGI DAN BUDAYA 1
A. Pendahuluan
B. Kajian Budaya dalam Psikologi
C. Bagaimana Budaya Memengaruhi Perilaku Manusia dan
Proses Mental?
D. Rangkuman
E. Panduan Diskusi
F. Glosarium
G. Daftar Pustaka
Bab 2 ENKULTURASI 23
A. Pendahuluan
B. Sosialisasi
C. Enkulturasi
D. Rangkuman
E. Panduan Diskusi
F. Glosarium
G. Daftar Pustaka
Bab 3 KEPRIBADIAN DAN BUDA YA 51
A. Pendahuluan
B. Terbentuknya Kepribadian
C. Mengukur Kepribadian
D. Rangkuman
E. Panduan Diskusi
F. Glosarium
G. Daftar Pustaka
Bab 4 GENDER DAN BUDAYA 75
A. Pendahuluan
B. Perbedaan Gender Berdasarkan Budaya
C. Sosialisasi Peran Gender
D. Peranan Budaya dalam Pembentukan Peran Gender
E. Konflik Peran Gender
F. Rangkuman
G. Panduan Diskusi
H. Glosarium
I. Daftar Pustaka
Bab 5 IDENTITAS SOSIAL DAN BUDAYA 105
A. Pendahuluan
B. Identitas Sosial
C. Identitas Etnis
D. Identitas Nasional
E. Rangkuman
F. Panduan Diskusi
G. Glosarium
H. Daftar Pustaka
Bab 6 KESEHATAN DAN BUDAYA 129
A. Pendahuluan
B. Pentingnya Kesehatan
C. Dimensi Kesehatan
D. Indikator Kesehatan
E. Budaya dan Insiden Penyakit
F. Budaya dan Faktor Penentu Kesehatan
G. Budaya dan Tinjauan Health Belief Model
H. Budaya dan Pemahaman Akan Konsep Sehat dan Sakit
I. Budaya dan Kepercayaan Akan Khasiat Hasil Alam
J. Budaya dan Karakteristik Lingkungan
K. Budaya dan Stigma Atas Kondisi Sakit atau Keterbatasan.. 145
L. Rangkuman
M. Panduan Diskusi
N. Glosarium
O. Daftar Pustaka