Sinopsis
Buku Bimningan dan Konseling: Studi, Karier, dan keluarga merupakan bidang keilmuan yang sangat penting di dalam proses pembelajaraj khazanah keilmuan yang ditujukan khususnya bagi kalangan mahasiswa S1 dan bagi khalayak pada umumnya sebagi bahan bacaan. Buku bimbingan konseling ini didalamnya membahas tentang teori dan konsep bimbingan konseling dan bimbingan keluarga yang merupakan suat kajian. Di samping itu, buku ini membahas tentang problematika rumah tangga yang sering terjadi pada saat ini dan bagaimana cara mengatasinya dilihat dari sudut pandang bimbingan konseling.